Cara Memasukkan Video Youtube ke Blogger


Apa kalian tahu, menyertakan video pada sebuah artikel itu dapat membantu agar artikel yang sudah kita buat lebih mudah dipahami, tidak hanya itu selain membuat viewers lebih mengerti apa yang kita jelaskan, ternyata menambahkan sebuah video pada artikel dapat membantu meningkatkan kualitas artikel kita (tentunya video yang di sertakan berkaitan dengan topik dari artikel yang dibuat).

Untuk yang belum punya akun blogger, bisa ikuti langkah-langkah berikut untuk mendaftar:


Cara Mendaftar Blogger

  • Pertama pastikan kalian mempunyai akun Gmail, jika belum punya bisa daftar terlebih dahulu, disini.
  • Bukalah website blogger, disini.
  • Klik "Create Your Blog" untuk membuat blog anda sendiri.
  • Masuk dengan akun gmail kalian, silahkan masukkan nama tampilan yang kalian inginkan.
  • Selanjutnya, klik "Buat Blog Baru" untuk membuat blog, seperti gambar dibawah
  • Masukkan judul dan alamat blog kalian kemudian pilihlah tema yang ingin dipakai pada blog kalian, setelah selasai klik "Buat Blog".
  • Pada tahap ini untuk membuat blog selesai, kalian bisa melengkapinya dengan menulis artikel pertama kalian.

Cara Memasukkan Video Youtube Ke Blogger

silahkan ikuti step-step dibawah :

  • Pertama tulislah sebuah artikel yang ingin di buat pada blog kalian.
  • Silahkan cari video yang ingin kalian masukkan kedalam blog di youtube.
  • Jika sudah mendapatkan video yang ingin kalian masukkan kedalam blog, klik tombol Share/Bagikan dibawah video tsb.

Cara Memasukkan Video Youtube ke Blog  |www.amirfisl.com|

  • Setelah klik tombol bagikan/share pilih Sematkan/Embed seperti foto diatas.
  • Selanjutnya akan muncul tampilan baru, Copy-kan kode html seperti gambar dibawah 
Cara Memasukkan Video Youtube ke Blog  |www.amirfisl.com|

  • Setelah itu kalian edit salah satu artikel yang ingin kalian masukkan video
  • Tampilkan kode html artikel kalian dan masukkan kode html yang sudah kalian copy tadi.
Cara Memasukkan Video Youtube ke Blog  |www.amirfisl.com|
  • Kalian bebas memasukkan video itu di awal, tengah atau akhir artikel kalian
  • Setelah itu kalian Publish artikel kalian, hasilnya seperti gambar dibawah.
Cara Memasukkan Video Youtube ke Blog  |www.amirfisl.com|

Mudahkan, jika kalian masih belum paham silahkan koment dibawah
Semoga artikel ini dapat membantu.

0 Response to "Cara Memasukkan Video Youtube ke Blogger"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel